Register Login

SUM 41 Live in Jakarta 2012

Meski sempat batal konser pada Oktober 2011 yang lalu karena kondisi Deryck Whibley (vokalis) yang masih dalam masa pemulihan karena radang paru-paru, sehingga dia tidak memungkinkan untuk melakukan perjalanan jauh.

Penggemar yang kecewa sepertinya akan diobati oleh rencana kepastian Sum 41 akan menggelar konser di Jakarta pada 10 April 2012 mendatang. Konser bertajuk "Screaming Bloody Murder Festival with SUM 41" itu akan digelar di Pantai Karnaval, Ancol, Jakarta Utara. Gugun Blues Shelter dan Peewee Gaskins didaulat sebagai band pembuka. Untuk harga tiket dibanderol Rp 275 ribu. Promotor tidak memberlakukan pembagian kelas dalam konser tersebut. (Roy)



02 Maret 2012 - 11:12:22 WIB
Foto : Istimewa
Dibaca : 1960

BACA ARTIKEL MENARIK LAINNYA

GBH Siap Menggebrak Jakarta GBH Siap Menggebrak Jakarta
Jumat, 02 Maret 2012
Jakarta Motorcycle Show 2012 Jakarta Motorcycle Show 2012
Senin, 03 Desember 2012
Teater Koma Teater Koma
Jumat, 09 Maret 2012

SHARE